Kabar gembira kembali datang dari civitas akademika MIN 1 Batam. Kali ini dalam ajang kompetisi pramuka Bengkong Scout Competition 2025. Kegiatan ini diikuti oleh siswa/siswi tingkat SD/ MI se Bengkong.
MIN 1 Batam, turut andil dalam mensukseskan program tersebut. Hal ini dapat dilihat dari telah berlangsungnya kegiatan membagikan makanan sehat bagi siswa/i madrasah pada seluruh jenjang.
Tidak hanya bersaing di bisang akademik, siswa-siswi MIN 1 Batam juga dituntut untuk kreatif, inovatif dan menghasilkan sebuah karya.
satu hal yang tidak ketinggalan dan selalu dilaksanakan dalam rangkaian pelaksanaan Asesmen Sumatif, yakni kegiatan sholat dhuha berjamaah yang dilaksanakan oleh seluruh siswa/i MIN 1 Batam . Pembiasaan shalat dhuha merupakan salah satu kegiatan yang tak bisa dilepaskan dari siswa/i madrasah .
Kepala Madrasah Sudarsono Limbong S.Pd. I M. M menyampaikan ucapan selamat dan semangat bagi siswa/i yang akan melaksanakan ujian. Harapannya asesemen kali ini benar-benar di beri perhatian serius, diiringi dengan usaha yang serius pula. Tujuannya, agar hasil asesmen benar-benar memberikan gambaran mengenai hasil belajar siswa/i dalam satu semester ini. Jika baik maka dipertahankan, jika belum baik maka harus ditingkatkan di semester depan. Kunci nya adalah belajar giat, dan percaya pada kemampu
Batam, 14 November 2024 – Siswa-siswi MIN 1 Batam terus menorehkan prestasi yang membanggakan baik di tingkat lokal, nasional, hingga internasional. Dalam kurun waktu satu bulan terakhir, tiga siswa berbakat berhasil meraih juara di berbagai ajang bergengsi, membuktikan bahwa MIN 1 Batam bukan hanya unggul dalam akademik, tetapi juga dalam pengembangan bakat dan minat siswa.